Senin, 05 Oktober 2009

Awas.... diabetes...!!!!

Memahami Diabetes Mellitus
Oleh: Muflih, S.kep., Ns.

Sudah tahukah anda bahwa diabetes merupakan penyakit kronis yang paling banyak ditemukan di abad ke-21 ini??? (Tandra, 2008). Tidak hanya itu diabetes merupkan panyakit yang menyebabkan kompliksi kebutan mata yang utama pada orang dewasa dan juga menjadi penyebab utama amputasi kaki selain kecelakaan. Indonesia merupakan negara yang masuk kedalam 10 negara terbanyak adanyapenderita diabetes (Tandra, 2008 dikutip dari IDF - World tlas 2005). Walaupun demikian, Kita tidak perlu kawatir karena diabetes bukan lagi panyakit yang menakutkan. Dengan pola pengaturan tertentu diabetes anda akan terkontrol.

BENCANA (LITERASI) KESEHATAN (BELAJAR DARI KASUS KPAI, KEMATIAN ARTIS & VIRUS CORONA)  Oleh Ns. Muflih., S.Kep., M.Kep., Sp.Kep.Kom...